maiwanews – Presiden Prabowo Subianto hari Senin melantik sejumlah pejabat setingkat menteri di Istana Negara, Jakarta. Mereka akan membantu Presiden Prabowo dan Wakil Presiden Gibran Rakabuming Raka dalam masa jabatan tahun 2024-2029.
Para pejabat itu antara lain Jaksa Agung, Kepala BIN (Badan Intelijen Negara), Kepala dan Wakil Kepala Staf Kepresidenan, Kepala Kantor Komunikasi Kepresidenan, dan Ketua Dewan Ekonomi Nasional.
Sanitiar Burhanuddin dilantik menjadi Jaksa Agung, Muhammad Herindra sebagai Kepala BIN, AM Putranto sebagai Kepala Staf Kepresidenan, dan Muhammad Qodari sebagai Wakil Kepala Staf Kepresidenan.
Hasan Nasbi dilantik sebagai Kepala Kantor Komunikasi Kepresidenan, sedangkan Luhut Binsar Pandjaitan dilantik sebagai Ketua Dewan Ekonomi Nasional. (z/BPMI Setpres)
Prabowo Tegaskan Peran Penting APEC pada Sesi Dialog di Peru
Biden Minta Perusahaan Tekno AS Tingkatkan Keamanan Siber
Prabowo Subianto Tiba di Washington DC, Dijadwalkan Bertemu Joe Biden
Prabowo dan Gibran Resmi Jadi Presiden dan Wapres RI
Korea akan Jadi Tuan Rumah KTT Standar AI Internasional 2025
Pemkot Makassar Bersiap Hadapi Bencana Hidrometeorologi
Tok! Pemkot-DPRD Sepakati Ranperda APBD Kota Makassar Tahun Anggaran 2025
Danny Pimpin Rakor Perdana Setelah Cuti Langsung Tancap Gas Perbaiki Sistem Pemerintahan yang Mandek
Hari Pertama Aktif Jadi Wali Kota Pascacuti Pilkada, Danny Pomanto Gelar Salat Subuh Berjamaah: Jaga Kota, Jaga Demokrasi!